Kamis, 23 April 2009

YA TUHAN YA ALLAHKU

Source Blog persekutuan-giiHamba Tuhan Pooling JakartaKamis,23 April 2009YA TUHAN YA ALLAHKUYohanes 20: 24-29 Ay 28Penampakan Yesus kepada Thomas sangat penting dan bermakna. Karena dapat menjawab keraguan dan hal2 yang masih simpang siur bagi murid2Nya.Sebenarnya murid2 Yesus tidak percaya akan kebangkitan Yesus meskipun sudah ada laporan beberapa perempuan dari kuburan Yesus.Bagi Thomas yang penting bukanlah melihat Yesus yang sudah bangkit, jangan2 malaikat yang datang menghibur murid2,kecuali melihat langsung.Ya Tuhanku dan Allahku adalah pengakuan iman dari Thomas, menjadi luar biasa. Mungkin bisa dibandingkan perkataan Petrus Matius 16 : 16 : Engkaulah Mesias Allah yang hidup.Thomas saat itu tidak dipuji Yesus, tapi Yesus menjanjikan berkat orang percaya di kemudian hari meskipun tidak...

KEMBALI DARI EMAUS

Source Blog persekutuan-giiHamba Tuhan Pooling JakartaKamis, 16 April 2009KEMBALI DARI EMAUSLukas 24:13-32 � Terbukti kekhawatiran banyak orang, bahwa setelah Pemilu Legislatif (9 April 2009), banyak caleg yang stress.[1].Ada yang stress � Iwan dan Sudrajad di Cirebon, setelah mengeluarkan uang masing-masing Rp. 300 jt dan Rp. 60 jt.Atau Kristofel Man di Kupang, stress, naik motor, tabrak pohon.[2].Ada yang menarik kembali sumbangannya, berupa TV, perlengkapan musik rebana, bahkan segel pasar (Sakdianto. Kudus, Partai Hanura).[3].Ada yang stroke � Junaidi Umbara, Semarang, dari Partai Republikan, setelah khususnya spent ratusan juta.[4].Ada yang sakit jantung, lalu meninggal.[5].Ada yang bunuh diri � Sri Hayati, Banjar, Ciamis dari PKB, sedang hamil, gantung diri, karena hanya dapat 8 suara.�...

Selasa, 07 April 2009

MENGAPA MENCARI DIA YANG HIDUP DI ANTARA

Source Blog persekutuan-giiHamba Tuhan Pooling JakartaRabu, 08 April 2009MENGAPA MENCARI DIA YANG HIDUP DI ANTARA ORANG MATILukas. 24:1-12 Kebangkitan Kristus sulit di mengerti oleh murid-murid Yesus walaupun dalam PL ada konsep kebangkitan sudah muncul dalam PL, contoh dalam Daniel 12 dan Ayub 19:25 (pembelaku itu hidup), tapi orang Yahudi masih belum memiliki konsep yang clear mengenai kebangkitan.Kebangkitan Kristus menjadi pengharapan manusia, karena selama berabad-abad, manusia tak memiliki jawaban mengenai kematian, sehingga banyak orang takut mati.Walau Alkitab menjelaskan beberapa kali mengenai kebangkitan, tapi orang Yahudi, termasuk murid-murid juga tak percaya kebangkitan. Malaikat bertanya mengapa mencari yang hidup diantara yang mati, Yesus memiliki hidup dalam diri-Nya karena...

Jumat, 03 April 2009

ALLAH ABRAHAM, ISHAK DAN YAKUB

ALLAH ABRAHAM, ISHAK DAN YAKUBMark 12: 18-27Source Blog persekutuan-giiHamba Tuhan Pooling JakartaRabu, 01 April 2009Orang Saduki berbeda dengan orang Farisi.Orang Saduki mendukung pemerintah Roma, tak keberatan membayar pajak pada kaisar, sedangkan orang Farisi menolak.Orang Saduki tak percaya kebangkitan orang mati, sedangkan orang Farisi sangat percaya.Pertanyaan ini adalah pertanyaan jebakan untuk membuat Yesus malu. Pertanyaan mereka berkaitan dengan hukum Yahudi (Ul. 25:5-10), mengenai harus memiliki keturunan. Karena tak memiliki anak bagi orang Yahudi itu merupakan aib.Siapakah di antara ke 7 orang itu yang menjadi suami wanita ini?Sesat = menipu diri sendiri / salah mengira / keliru sekali (BIS).Bukan berarti bahwa mereka salah karena mengarang-ngarang cerita, tap karena mereka tak...
 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Hot Sonakshi Sinha, Car Price in India